Ini Dia Spesifikasi Sony Xperia Z yang Sudah Lama Dinanti

Tahun 2013 merupakan tahun yang sangat krusial bagi produsen smartphone untuk memproduksi smartphone unggulan di tahun 2013. Persaingan di dunia smartphone semakin ketat dan sulit karena para produsen smartphone berusaha untuk membuat smartphone unggulan. Diantaranya adalah Sony yang akan membuat smartphone dengan fitur premium. Di tahun 2013 ini Sony akan mengeluarkan smartphone spektakuler dengan nama Sony Xperia Z. Sony Xperia Z ini dikabarkan akan menjadi saingan yang sangat sulit dikalahkan karena mempunyai spesifikasi yang lumayan bagus. Apa saja 
Spesifikasi sony xperia z


spesifikasinya?
Yang paling menonjol dari Xperia Z ini adalah prosesornya yang dilengkapi dengan Quad-Core Qualcomm Snapdragon S4 1.5 GHz APQ8064 dan juga MDM 9215M. Untuk masalah performa pasti sudah tidak diragukan lagi karena prosesor itu sudah sangat bagus untuk smartphone. Xperia Z juga dilengkapi dengan RAM sebesar 2GB dan GPU Adreno 320. Sony menggandeng OS Android 4.1 

Spesifikasi sony xperia z


Jelly Bean untuk dimasukkan ke dalam ponsel.
Ukuran layarnya cukup longgar yaitu sebesar 5 inci dengan resolusi mencapai 1920×1080 piksel. Sony memang unggul dalam hal layar karena layarnya bening menggunakan Sony Mobile BRAVIA Engine 2. Kejernihan layar dari smartphone Sony memang menjadi keunggulan tersendiri.
Soal kamera, Sony memasukkan kamera sebesar 13,1 MP ke dalam Sony Xperia Z. Sedangkan untuk kamera depannya menggunakan kamera 2 MP 1080p. fitur dari kameranya juga sudah sangat baik yaitu 16 x digital zoom, HD video recording, image stabilizer, dan masih banyak yang lainnya.
Ponsel besutan Sony ini sudah mendukung di jaringan LTE 4G sehingga ponsel ini akan menikmati akses lebih cepat dari 3G. Memori yang digunakan adalah flash memory up to 16 GB dan mendukung slot memori microSD up to 32GB.

Spesifikasi sony xperia z

Namun untuk bisa mencicipi fitur smartphone premium ini, anda harus menunggu beberapa bulan lagi karena saat ini Sony belum merilisnya ke pasaran dunia.

0 komentar:

Posting Komentar